
Dilarang di Sejumlah Daerah, Ini Aturan Penggunaan Sepeda Listrik ...
Pengguna sepeda listrik juga harus memenuhi syarat berikut: Baca Juga: Dilarang di Makassar, Ini Perbedaan Sepeda Listrik dan Sepeda Motor Listrik Menurut Peraturan Pemerintah. Berusia minimal 12 tahun; Menggunakan helm; Sepeda tidak boleh digunakan untuk mengangkut penumpang kecuali sepeda listrik yang dilengkapi tempat duduk penumpang